detikNews
Minim Industri yang Punya Sertifikat Kayu Legal, Ini Langkah Pemprov DIY
Baru 23 dari 100 industri kayu kecil menengah (IKM) di Daerah Istimewa Yogyakarta yang memiliki sertifikat legalitas kayu hingga saat ini. Pemprov DIY melakukan sejumlah upaya agar IKM segera mengurus legalitas kayu.
Rabu, 21 Jan 2015 15:33 WIB







































