Gading Marten tengah dekat dengan model cantik, Karen Nijsen. Hingga saat ini, ayah Gading Marten, Roy Marten, mengaku belum bertemu dengan Karen Nijsen.
Kabar bahagia datang dari Muhammad Ponari Rahmatullah (21) yang terkenal sebagai dukun cilik Jombang. Kelahiran anak perempuannya membuat Ponari kini jadi ayah.