Wagyu A5 trending di Twitter (20/7) lantaran netizen berharap dapat daging premium ini saat Idul Adha. Sebenarnya apa sih wagyu A5? Seperti apa keistimewaannya?
Ada lima makanan yang punya efek buruk untuk paru-paru. Ada juga minuman favorit Nabi Muhammad SAW dan manfaat rutin minum kopi yang dapat menyehatkan hati.
Nasi kembang kol bisa menjadi alternatif pengganti beras sebagai asupan karbohidrat harian. Nasi kembang kol ini cocok untuk yang sedang melakukan diet keto.
Selain kolesterol, penyakit darah tinggi juga mengancam orang dewasa. Tujuh panduan pola makan sehat berikut ternyata mampu turunkan darah tinggi secara alami.
Pengidap hipertensi mutlak harus disiplin menjalankan pola diet sehat dan rutin berolahraga. Mereka juga harus selektif memilih asupan makanan dan minuman.