Gubernur Jabar Ridwan Kamil mengusulkan pembangunan perumahan wartawan. Gagasan itu sebagai wujud keberpihakan pemerintah terhadap keberadaan insan pers.
Kebijakan terbaru berkaitan dengan pembatasan kegiatan masyarakat adalah dibukanya kembali Bandara Ngurah Rai, Bali untuk turis mancanegara per 14 Oktober 2021.
Akun YouTube milik Direktur TV swasta lokal disita polisi atas kasus penyebaran hoax dan SARA. Akun 'Aktual TV' itu disebut bukan merupakan produk jurnalistik.