Jalan Kediri-Kertosono Rusak Parah, Siapa yang Bertanggungjawab?
Tiap musim hujan, jalan yang menghubungkan Kota Kediri dan Kertosono berlubang bahkan hancur. Selain disebabkan derasnya curah hujan juga diakibatkan padatnya lalu lintas.
Selasa, 03 Feb 2009 11:26 WIB







































