Panitia penyelenggara Formula E-Prix 2022 menggelar rangkaian pre-event. Salah satunya perlombaan e-sport championship dengan total hadiah sebesar Rp 50 juta.
Anies Baswedan tengah menghitung waktu masa jabatannya sebagai Gubernur DKI. Perihal itu dibawa-bawa KPK berkaitan dengan penyelidikan dugaan korupsi Formula E.
Kepala BNPT Boy Rafli meninjau sirkuit Formula E di Ancol. Boy Rafli menganalisis kelayakan keamanan sirkuit, agar gelaran Formula E di Jakarta bebas ancaman.
PAN menganggap kedatangan Presiden Joko Widodo dan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan ke sirkuit Formula E mengakhiri polemik buruk balapan mobil listrik itu.