Seorang pria di Hunan, China, dilarikan ke rumah sakit dengan belut hidup 30 cm di perutnya. Tim medis melakukan operasi darurat untuk mengeluarkannya.
Seorang pria berusia 33 tahun di Hunan, China mengeluhkan sakit perut yang sangat hebat. Ia datang ke Rumah dengan kondisi wajah pucat, dan tubuh berkeringat.
Pihak berwenang India menangkap Dr Praveen Soni setelah 16 anak meninggal akibat sirup obat batuk terkontaminasi. Penjualan obat batuk sirup Coldrif dilarang.