Sepakbola
Ini Cita-Cita Mereka Setelah Dapat Pengalaman di Manchester
Ada banyak impian yang diucapkan anggota tim CLEAR Ayo! Indonesia Bisa setelah mereka kembali ke Jakarta dan lulus SMU kelak. Ada yang ingin melanjutkan kuliah, ada juga yang ingin jadi tentara. Tapi, pada intinya mereka sama: sama-sama ingin terus bermain bola.
Jumat, 29 Mei 2015 08:33 WIB







































