Tersangka kasus dugaan penistaan agama Jozeph Paul Zhang dikabarkan berada di Belanda. Namun Kabareskrim Polri mengaku wilayah tersebut bukan yurisdiksi Polri.
YouTuber Muhammad Kece dilaporkan banyak pihak ke polisi atas dugaan penghinaan agama Islam. Laporan terhadap Muhammad Kece itu telah diproses Bareskrim.