detikNews
Menlu Australia Kunjungi Myanmar, Soroti Kondisi HAM Muslim Setempat
Menteri Luar Negeri Australia Julie Bishop akan tiba di Rangon, Rabu (2/7/2014) hari ini dalam kunjungan resmi kenegaraan pertamanya ke Myanmar. Bishop diperkirakan akan mengungkapkan perhatiannya terhadap pelanggaran HAM terutama yang dialami kaum Muslim di Myanmar barat.
Rabu, 02 Jul 2014 10:17 WIB







































