detikFinance
Lirik Industri Penerbangan RI, Bos Texas Pacific 'Permisi' ke Wapres
Bos Texas Pacific Group (TPG) Capital David Bonderman mengunjungi Wapres Boediono untuk bertemu membicarakan mengenai rencana investasi perusahaan investasi ini di Indonesia.
Selasa, 28 Sep 2010 13:57 WIB







































