detikNews
Usai Bentrok 4 Jam, Polisi dan Mahasiswa Sepakat Berdamai
Aparat kepolisian dari Polrestabes Makassar dan sekelompok mahasiswa Universitas 45 yang bentrok di depan kantor Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, jalan Urip Sumoharjo, Makassar, senin (10/12/2012), akhirnya berdamai.
Senin, 10 Des 2012 22:31 WIB







































