Lance Stroll secara mengejutkan mengungguli para pebalap Red Bull dan Mercedes untuk merebut sesi latihan bebas kedua GP Inggris, yang turut diwarnai red flag.
Lewis Hamilton meraih pole position ke-90 dalam kariernya jelang balapan GP Hungaria. Kini, ia memburu rekor milik Michael Schumacher sebagai raja sirkuit.