detikFinance
Jaga Rasio Permodalan, BII Butuh Rp 1,5 Triliun di Tahun 2013
PT Bank Internasional Indonesia Tbk (BII) membutuhkan suntikan dana hingga Rp 1,5 triliun di tahun 2013 ini untuk menjaga rasio kecukupan modal (CAR) perseroan.
Selasa, 19 Feb 2013 17:59 WIB







































