detikNews
ILO: Pemerintah Bisa Gugat Majikan Siti Hajar
Proses hukum pidana kasus penganiayaan Siti Hajar memang sedang berlangsung di Malaysia. Namun semua itu dirasa belum cukup untuk membela penderitaan TKW asal Garut itu. Pemerintah harus mendukung Siti untuk menggugat sang majikan secara perdata.
Kamis, 11 Jun 2009 14:00 WIB







































