KPK memeriksa 4 saksi dari pihak travel terkait dugaan korupsi kuota haji 2024. Kasus ini melibatkan pengalihan kuota haji tambahan yang tidak sesuai aturan.
Dalam dua hari terakhir, KPK telah memeriksa sejumlah petinggi travel haji di Jawa Timur. Pemeriksaan ke daerah itu bentuk keseriusan KPK mengusut kasus ini.
KPK memeriksa Kepala BPKH Fadlul Imansyah terkait kasus korupsi kuota haji 2024. Pemeriksaan berlangsung 6 jam, mendalami pengalihan kuota haji tambahan.
Mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas telah selesai diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Senin (1/9). Yaqut diperiksa selama 6 jam lebih