Sepakbola
Rajagopal Siap Patahkan 'Sayap' Garuda
Kiprah Oktovianus Maniani dan M Ridwan di kedua sayap timnas Indonesia dapat perhatian khusus dari pelatih K. Rajagopal. Dia siap mematikan keduanya untuk memutus alur serangan Tim Garuda.
Rabu, 22 Des 2010 08:21 WIB







































