Hiking di Sentul muncul dari keresahan warga Karangtengah yang kehilangan mata pencarian. Lewat wisata alam terbuka, mereka mendapatkan mata pencaharian baru.
Bogor mendapat julukan sebagai kota seribu curug. Salah satunya yaitu Curug Barong yang menawarkan keindahan air super jernih dengan suasana yang tenang.
Sebanyak 63 karyawan dari PT LG Electronics dan pabrik permen di Tangerang dilaporkan positif COVID-19. 100 karyawan pabrik permen dilakukan swab test.
Dahsyatnya banjir bandang yang terjadi di Cicurug Sukabumi membawa beragam material, tak hanya lumpur tapi juga gelondongan batang pohon berukuran cukup besar.
Memanfaatkan waktu libur panjang sejak Rabu hingga Minggu sangat cocok menjajal beberapa objek wisata bertema alam di kawasan Lembang, Kabupaten Bandung Barat.