Situasi arus lalu lintas di ruas jalan Tol Cikopo-Palimanan terus mengalami kepadatan. Tak sedikit pemudik terjebak macet lama dan tak bisa masuk rest area.
Sejumlah peristiwa berlangsung di Jawa Barat hari ini. Beberapa kejadian di antaranya mobil lindas pria di Bandung hingga sejoli menghina polisi di Purwakarta.
Pemkab Cirebon mendirikan 16 titik check point selama Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) tingkat provinsi. Sembilan di antaranya berada di perbatasan.