Direktur Kamneg Badan Intelijen dan Keamanan Polri, Brigjen Umar Effendi, mengungkap pihaknya bakal memetakan masjid guna mencegah penyebaran paham radikal.
Zulkifli Hasan bakal menyampaikan pidato kebudayaan dan gagasan Islam tengah. Sekjen menegaskan PAN partai yang memperjuangkan Islam inklusif dan toleran.
Anggota DPR Arteria Dahlan menyoroti kinerja BNPT selama 2021. Arteria mengungkap tugas BNPT yakni memastikan anak bangsa tidak memiliki pikiran yang radikal.
KSAD Jenderal Dudung Abdurachman minta jajarannya tak terbuai ancaman kelompok radikal dari luar saja, tapi juga perlu waspada kemungkinan ancaman dari dalam.