detikNews
Lho! WN Inggris Penampar Staf Imigrasi Bali Malah Semprot Hakim
Taqaddas dituntut 1 tahun penjara karena menampar staf imigrasi Bali. Bukannya menyesali perbuatannya, Taqaddas malah mengomel dan menyemprot hakim.
Senin, 07 Jan 2019 18:12 WIB







































