Operasi Keselamatan Jaya 2025 digelar selama 2 pekan sejak tanggal 10-23 Februari mendatang. Total ada 11 pelanggaran yang menjadi target operasi tahun ini.
Dua kapal di Dermaga 20 Marina Ancol, Jakut, terbakar dan menyebabkan 1 orang tewas. Polisi mengungkap saksi melihat ada ABK yang merokok saat kapal isi BBM.
Kabar kapal riset Baruna Jaya dilelang oleh Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) ramai dibahas warganet. Kepala BRIN Laksana Tri Handoko memberi penjelasan.
Tol yang menghubungkan Kraksaan hingga Paiton akan tersambung Tol Gending-Kraksaan 12,88 km yang telah fungsional pada libur Natal dan Tahun Baru 2024 lalu.