Infinix pernah duet dengan Google untuk menggarap handset Android One lewat seri Hot 2 pada 2015 lalu. Dan kolaborasi ini pun ingin dirasakan Infinix kembali,
Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya akan kerja bareng dengan ZTE untuk menyediakan laboratorium pengembang telekomunikasi mahasiswa ITS.
Seraya memiliki dua ponsel, itulah kesan yang ingin ditegaskan Coolpad Max. Sisi elegan juga begitu kentara saat melihat lebih dekat smartphone Rp 5 jutaan ini.
Tak terhitung rasanya ponsel buatan China yang menjiplak desain ponsel populer seperti iPhone. Kali ini bukan ponsel yang dijiplak, melainkan konsol game.