detikNews
Pagi ini Makam Siyono Dibongkar, Jenazah Diautopsi Ahli Forensik Muhammadiyah
Makam Siyono, yang tewas setelah ditangkap Densus 88 akan dibongkar. Jenazah Siyono akan diautopsi ahli forensik dari Muhammadiyah.
Minggu, 03 Apr 2016 05:44 WIB







































