Rencana kenaikan PPN akan mempengaruhi konsumsi masyarakat menengah ke bawah. Persentase masyarakat menengah ke bawah jauh lebih banyak dibandingkan orang kaya.
"Tentu ironis ketika masyarakat lapis atas dapat banyak insentif dan subsidi pajak, yang bawah terengah-engah," kata politikus PDIP Hendrawan Supratikno.
Menteri Investasi Bahlil Lahadalia yang baru ditunjuk Presiden Joko Widodo langsung disodori sederet PR dari Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi)