detikNews
Tuntut Mati Antasari, Jaksa Diminta Sekolah Lagi
Tuntutan hukuman mati yang dijatuhkan jaksa kepada Antasari Azhar menjadi bulan-bulanan pengacara mantan ketua KPK itu dalam pledoinya. Mereka bahkan menyindir jaksa perlu sekolah lagi supaya pintar membuat tuntutan.
Kamis, 28 Jan 2010 14:23 WIB







































