DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI) memecat kadernya, Viani Limardi. Selain diberhentikan sebagai kader, Viani juga dipecat dari anggota DPRD DKI Jakarta.
Kasus COVID-19 yang meledak lagi di Eropa membuat Jennifer Bachdim batal memutuskan berlibur untuk bertemu keluarga. Dia pun akhirnya balik lagi ke Bali.
Majelis hakim mengungkap peran mantan pramugari Siwi Widi Purwanti terkait kasus tindak pidana pencucian uang (TPPU) mantan pegawai Ditjen Pajak Wawan Ridwan.
Pelaksanaan KLB IA-ITB yang memilih Akhmad Syarbini sebagai ketua umum dinilai tidak sah. Pasalnya pelaksanaan KLB tersebut tidak sesuai dengan AD/ART.