detikOto
Belajar dari Banjir Thailand, Honda Tingkatkan Kandungan Lokal
Bencana banjir besar di Thailand 2011 silam berakibat pada tersendatnya suplai dan komponen mobil Honda ke Indonesia. Tidak ingin kejadian tersebut terulang, Honda pun berencana meningkatkan komponen lokal konten buatan Indonesia sampai 70 persen.
Rabu, 22 Feb 2012 15:12 WIB







































