Menteri ESDM Bahlil Lahadalia menyatakan banyak negara maju menolak peta jalan hilirisasi Indonesia, yang meningkatkan nilai ekspor nikel hingga US$ 35 miliar.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia mempertimbangkan pembatasan ekspor batu bara jika harga terus tertekan. Indonesia menyuplai 30-35% kebutuhan batu bara dunia.