detikHealth
Asma Kambuh Saat Malam Tapi Lemas Setelah Minum Obat, Mengapa?
Saat ini saya mengidap penyakit asma. Akhir-akhir ini asma saya sering kambuh. Saya mengonsumsi obat asma 'teosal'. Saya meminumnya hanya malam hari menjelang saya tidur. Tetapi ketika saya meminum obat terus badan saya terasa lemas dan gemetar.
Senin, 10 Jun 2013 16:45 WIB







































