Angin kencang terus menciptakan masalah bagi penerbangan dari dan ke Sydney, dengan 50 penerbangan domestik dibatalkan, membuat ratusan penumpang terlantar.
Sekitar 70 penerbangan dari dan ke Bandara Sydney (Australia) telah tertunda, dan belasan lainnya dibatalkan karena angin kencang hari Kamis (14/9/2017).