detikFood
Bene: Menikmati 4 Sajian Italian Home Cooking di Tepian Pantai Kuta
Bagi orang Italia, waktu makan bukan sekadar untuk memenuhi kebutuhan biologis. Inilah momen di mana keluarga dan teman berkumpul, hangat dan akrab. Suasana inipun terasa di restoran Bene di Sheraton Bali Kuta Resort.
Kamis, 29 Agu 2013 16:32 WIB







































