Universitas Padjajaran (Unpad) mengumumkan tiga nama calon rektor periode 2024-2029. Pengumuman dilakukan setelah Unpad melakukan berbagai tahapan penjaringan.
Wacana dokter asing ke Tanah Air bikin heboh hingga Dekan FK Unai dipecat. Salah satu alasan Menkes karena jumlah dokter RI minim. Eks rektor Unair buka suara.