detikNews
Seorang Pemudik Tewas Terjatuh dari KA Maharani
Seorang penumpang kereta api (KA) Maharani diduga pemudik lebaran dari Semarang ke Surabaya terjatuh dari kereta yang ditumpangi, Minggu (3/8/2014) malam. Warga teridentifikasi bernama Sutaji (54).
Minggu, 03 Agu 2014 22:08 WIB







































