Penularan Corona di Korsel kembali meningkat. Sudah tiga hari berturut-turut, negara ini mencatat lonjakan Corona melampaui 7.000 kasus setiap harinya.
Singapura mulai melonggarkan pembatasan untuk mengatasi virus Corona (COVID-19). Ada beberapa fakta dan data terkait kebijakan di Negeri Singa tersebut.
Besok, pemerintah Singapura akan mulai melonggarkan pembatasan sosial yang diberlakukan untuk menangkal penyebaran virus Corona (COVID-19). Ini poin-poinnya.