detikNews
Kebakaran Lahan Meluas, Hari ini Ada 326 Titik Panas di Sumatera
Kebakaran lahan di Sumatera kian meluas di musim kemarau. Hari ini, terdeteksi sebaran titik panas mencapai 326.
Kamis, 30 Jul 2015 10:51 WIB







































