Pengusaha tambang Clive Palmer mengatakan belanja iklannya untuk pemilu Australia Rp 550 M adalah pengeluaran yang lebih baik daripada menyumbang untuk amal.
Di era internet, politisi harus berupaya lebih keras pada masa kampanye untuk merebut suara pemilih. Beberapa di antara mereka menerapkan taktik ekstrem.