Puluhan anak TK dan SD tampil percaya diri di Bali Kreatif Festival 2025, mengenakan kostum daur ulang. Acara ini mendukung gerakan pengelolaan sampah.
Cannes Film Festival membuat aturan berpakaian baru tahun ini yakni tidak boleh ada ketelanjangan dan ekor gaun atau train yang besar selama acara berlangsung.
Heidi Klum tampil di Cannes 2025 dengan gaun dramatis. Penampilannya memukau, tapi berpotensi melanggar aturan baru dalam berbusana di festival film tersebut.
Sejumlah pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) semringah karena omzet meningkat selama Festival Rimpu Mantika di Lapangan Serasuba, Kota Bima.
Gitaris Balawan tampil memukau di BNI Java Jazz Festival 2025 dengan gitar 9 neck. Ia membawakan lagu-lagu The Beatles bersama Jakarta Drum School All Stars.
Komunitas Perempuan Menari (KPM) tampil di Indisch Den Haag, Belanda, mempersembahkan tari daerah Indonesia. Pertunjukan ini mendapat sambutan hangat penonton.