Sepakbola
Busquets di Barca sampai 2015
Penampilan apik Sergio Busquets mendapatkan apresiasi dari Barcelona dalam bentuk perpanjangan kontrak. Kontrak baru untuk gelandang timnas Spanyol itu berlaku hingga 2015.
Jumat, 28 Jan 2011 00:15 WIB







































