detikNews
6 Tahun Sudah Kasus Munir Dilupakan Pemerintah
Sejak enam tahun lalu, kasus pembunuhan aktivis HAM Munir masih belum menemukan titik terang. Kasus tersebut bahkan kini cenderung meredup dan dilupakan oleh pemerintah.
Selasa, 07 Sep 2010 07:31 WIB







































