Piala Oscar 2025 mencatat sejarah dengan kemenangan film dokumenter "No Other Land". Film ini mengangkat kisah perjuangan di Masafer Yatta, Tepi Barat.
Dengan menelusuri dokumen sejarah dan mewawancarai tiga orang ahli, BBC News Mundo berhasil merekonstruksi hari-hari terakhir pemimpin Nazi Adolf Hitler.
Iran memanggil kuasa usaha Kedutaan Besar Jerman di Teheran untuk menyampaikan protes keras setelah Berlin mengatakan akan menutup tiga konsulat Iran di Jerman.
Otoritas Iran mengeksekusi mati warga negara Iran-Jerman terkait serangan teroris. Kementerian Luar Negeri Jerman langsung memanggil utusan diplomatik Iran.