detikHot
Konser Nickelback di Kanada Dihadang Petir
Minggu, 9 Agustus waktu setempat, Nickelback seharusnya pentas di Toronto, Kanada. Karena petir yang ganas, konser pun terpaksa dibatalkan.
Selasa, 11 Agu 2009 14:05 WIB







































