Marvel Studios telah merilis trailer film Ant-Man and The Wasp: Quantumania yang akan tayang pada 17 Februari 2023. Berikut ulasan film Ant-Man ketiga itu.
Di trailer film Marvel Studios sering menyelipkan sebuah karya musik populer. Demikian juga yang dilakukan di trailer Ant-Man and The Wasp: Quantumania.
Marvel akhirnya merilis trailer perdana dari Ant-Man and The Wasp: Quantumania yang menampilkan sosok villain utama yakni Kang The Conqueror. Penasaran?