Varian COVID-19 Omicron boleh saja mulai bermunculan di berbagai negara. Tapi pesona Spider-Man: No Way Home tak bikin orang-orang gentar buat ke bioskop.
Broadway Alam Sutera bisa jadi tempat nongkrong hits saat libur Natal yang jatuh pada akhir pekan ini. Ada 5 tempat makan yang wajib disinggahi, cek daftarnya!
Promo hari ibu 2021 ini bisa dimanfaatkan untuk memanjakan ibu kamu di hari spesial. Promonya ada yang berupa potongan harga dan pemberian menu gratis.
Spider-Man: No Way Home dapat antusisme yang begitu besar sehingga dimanfaatkan penjahat cyber melancarkan aksi kejahatan pakai malware yang bisa mencuri uang.
Penulis skenario Spider-Man: No Way Home membeberkan sebuah fakta menarik soal nasib Peter Parker. Rupanya hal ini menentukan perkembangan karakternya.