detikNews
Aliran Lumpur Lapindo Ancam Pembangunan Pipa Gas Pertamina
Lumpur panas kembali mengalir deras dari pusat semburan ke Desa Renokenongo, Porong, Sidoarjo, Jatim. Hal ini mengancam pembangunan pipa gas Pertamina di Tol Porong Km 39.
Senin, 05 Feb 2007 18:37 WIB







































