Wolipop
Zayn Malik Pria Berbusana Terbaik 2017
Pasca hengkang dari One Direction, Zayn Malik terlihat lebih ekspresif dalam berbusana. Penyanyi 23 tahun ini kerap tampil dengan busana yang unik dan stylish.
Selasa, 29 Nov 2016 09:50 WIB







































