detikFinance
Dalam 2 Jam, 98 Unit Rumah Rp 900 Juta di Serpong Ludes
Ratusan orang merasa kecewa setelah berdesakan antre demi rumah seharga Rp 900 juta di Serpong. Pasalnya, dalam 2 jam 98 unit rumah yang berlokasi di Gerbang Barat Gading Serpong ini ludes terjual.
Rabu, 09 Okt 2013 13:11 WIB







































