Barang pribadi milik Jessica disita polisi sejak menjadi saksi kasus kematian Mirna. Paspor Jessica hingga kini ditahan polisi, namun HP sudah dikembalikan.
Demi kepentingan penyidikan, polwan meminta Jessica melepas pakaian saat mengecek ada atau tidak bekas sianida terkait kematian Mirna. Jessica tidak keberatan.