Apple biasanya merilis iPhone dalam varian warna baru beberapa bulan setelah dirilis. Kabarnya, iPhone 14 dan iPhone 14 Plus akan hadir dalam warna kuning.
Ada 5 HP yang diluncurkan di Indonesia selama pekan ini. Ada Realme C55 NFC, Galaxy A14, Oppo Reno8 T, Redmi 12C dan Luba V6, berikut spesifikasi dan harganya.
Sistem operasi iOS 16 dan iPadOS 16 sudah bisa diakses pengguna lho. Pembaruan ini menyajikan fitur yang menarik bagi pengguna. Ini dia cara updatenya.
Google kini resmi merilis Pixel Fold sejak rumor kemunculannya bertahun-tahun lalu. Google bahkan langsung membidik pengguna iPhone agar pindah ke Pixel Fold.
Pria yang bernama Mohamad Azwan Jamaluddin memanfaatkan iPhone untuk membuat video pernikahan dan berhasil meraup cuan. Jadwalnya penuh sampai akhir tahun ini.