detikFinance
Garuda Bahas Utang Dengan Jerman, Inggris dan Prancis
Garuda akan mengadakan pembicaraan masalah utang pada Selasa besok dengan tiga negara perwakilan ECA yakni Jerman, Inggris dan Prancis.
Senin, 06 Feb 2006 16:05 WIB







































